Sukabumi, Jawa Barat merupakan jalur alternatif menuju Bandung. Banyak pemudik khususnya yang menggunakan roda dua melewati rute ini. Pertamina berharap bisa malayani para pemudik saat mampir mengisi BBM di SPBU.
(gra/gra)
Breaking News
SPBU Pertamina Sukabumi Sambut Pemudik Motor
Senin, 25 Mar 2024 10:07 WIB
BAGIKAN
Jakarta - SPBU Pertamina di Sukabumi siap menyambut para pemudik. Mereka akan memberikan pelayanan untuk pemudik motor yang hendak menuju Bandung.
BAGIKAN