Video: Presiden Trump Mengampuni 2 Kalkun, Kenapa?

detikUpdate

Video: Presiden Trump Mengampuni 2 Kalkun, Kenapa?

Cariss Nayla/Reuters - detikNews
Rabu, 26 Nov 2025 12:23 WIB

Presiden Amerika Serikat Donald Trump memlontarkan candaan kepada kalkun menjelang perayaan Hari Bersyukur atau Thanksgiving. Trump menyebut dirinya akan menggunakan kekuasaannya untuk mengampuni sepasang kalkun bernama Gobble dan Waddle agar tetap hidup di Gedung Putih.

Diketahui, di Amerika Serikat perayaan Thanksgiving identik dengan menyantap ayam kalkun sebagai tanda terima kasih atas hasil panen.

Embed Video



Hide Ads