FotoNews

Antusias Pedagang Pasar di Boyolali Ikut Vaksinasi COVID-19

Ragil Ajiyanto - detikNews
Kamis, 22 Jul 2021 19:40 WIB
1 dari 8
Pedagang Pasar Sunggingan, Boyolali mendapat giliran menerima vaksin Corona atau COVID-19, Kamis (22/7/2021).
Boyolali - Pemkab Boyolali melakukan vaksinasi Corona atau COVID-19 kepada pedagang Pasar Sunggingan. Sebanyak 500 pedagang mendapat suntikan vaksin.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork