Video: Suara Warga Gaza Hidup Ketakutan Selama 2 Tahun Diserang Israel

detikUpdate

Video: Suara Warga Gaza Hidup Ketakutan Selama 2 Tahun Diserang Israel

Arssy Firliani - detikNews
Rabu, 08 Okt 2025 14:47 WIB

Serangan Israel di Gaza, Palestina, telah berlangsung selama 2 tahun sejak 7 Oktober 2023. Beberapa warga yang bertahan hidup di Nuseirat, Gaza, pun menyuarakan tentang hidup dalam ketakutan selama perang tersebut.

Warga juga mengalami kesulitan lantaran hidup berpindah-pindah tempat pengungsian. Rencana perdamaian yang diajukan Presiden AS Donald Trump pun diharapkan mampu mengakhiri perang.

Klik di sini untuk melihat video lainnya!

Embed Video



Hide Ads