Kim Jong-Un Pimpin Rapat Militer, Korut Segera Uji Coba Nuklir?

Kim Jong-Un Pimpin Rapat Militer, Korut Segera Uji Coba Nuklir?

Novi Christiastuti - detikNews
Kamis, 23 Jun 2022 15:07 WIB
North Korean leader Kim Jong Un attends a convocation of the Expansion of the Central Military Commission of the Workers Party of Korea in this photo released by the countrys Korean Central News Agency on June 22, 2022. KCNA via REUTERS
Kim Jong-Un saat memimpin rapat kebijakan militer Korut (KCNA via REUTERS)

Tahun lalu, Kim Jong-Un menyusun rencana pengembangan militer yang mencakup bom nuklir berukuran kecil, rudal hipersonik, satelit mata-mata dan drone.

Pada April lalu, Kim Jong-Un menyerukan agar militer Korut 'meningkatkan kekuatan mereka dalam segala hal untuk memusnahkan musuh'. Dia memerintahkan uji coba rudal balistik tahun ini dalam jumlah besar yang belum pernah ada, yang mencakup rudal balistik antarbenua (ICBM), rudal hipersonik baru, rudal jarak pendek yang berpotensi dirancang untuk senjata nuklir taktis.

Sementara itu, Korut baru-baru ini melaporkan wabah penyakit pencernaan tak teridentifikasi di wilayahnya, yang semakin menambah tekanan pada negara yang terisolasi ini yang tengah menghadapi kekurangan pangan kronis dan gelombang Corona.


(nvc/idh)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads