Lebanon - Serangan besar Israel ke wilayah Lebanon Selatan membuat warga mencari tempat aman untuk melarikan diri. Salah satunya di pinggiran selatan Beirut.
(/)
Foto News
Lari dari Serangan Israel, Warga Lebanon Tidur di Jalanan Beirut
Senin, 30 Sep 2024 22:00 WIB
BAGIKAN
Sejumlah orang tidur di alun-alun Martir Beirut usai melarikan diri dari serangan udara Israel di pinggiran selatan Beirut, Lebanon, Senin (30/9/2024).
BAGIKAN