Jakarta - Mengawali 2024, Aquaproof terus menunjukkan kepeduliannya pada lingkungan dan masyarakat sekitar khususnya oma opa yang ada di Panti Werdha Wisma Mulia, Jakarta
(/)
Foto News
Momen Berbagi dengan Penghuni Panti Werdha Wisma Mulia
Kamis, 22 Feb 2024 01:36 WIB
BAGIKAN
Sedikitnya ada 85 orang oma dan opa beserta pengurus di Panti Werdha Wisma Mulia dengan membantu memberikan berbagai kebutuhan hidup para lansia ini.
BAGIKAN