Jakarta - Video bernarasikan tanggul laut raksasa Jakarta alami kebocoran beredar di medsos. Tanggul pengaman pantai di pesisir Jakut itu ditinggikan setiap dua tahun.
(/)
Foto News
Aktivitas Warga di Kawasan Tanggul Muara Baru yang Ramai Dikabarkan Bocor
Senin, 09 Okt 2023 17:30 WIB
BAGIKAN
Sejumlah warga beraktivitas di kawasan tanggul Muara Baru, Jakarta Utara, Senin (9/10/2023). Sebuah tanggul laut raksasa di Jakarta Utara menjadi bukti, bahwa Jakarta akan tenggelam bukan dongeng belaka.
BAGIKAN