Mahasiswi Baru UNM Diduga Dilecehkan Ketua Himpunan Jurusan

Mahasiswi Baru UNM Diduga Dilecehkan Ketua Himpunan Jurusan

Andi Nur Isman - detikNews
Kamis, 08 Des 2022 13:48 WIB
Poster
Foto: Edi Wahyono/detikcom
Jakarta -

Seorang mahasiswi baru Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Universitas Negeri Makassar (UNM) diduga dilecehkan oleh oknum ketua himpunan mahasiswa jurusan (HMJ). Dugaan pelecehan ini viral di media sosial.

Dilansir detikSulsel, Kamis (8/12/2022), korban berinisial XYA menceritakan peristiwa yang menimpanya di salah satu akun Instagram @mekdiunm. Postingan itu tertulis #SaveXYA dengan terduga pelaku inisial MEX.

"#SaveXYA Tidak ada toleransi kepada pelaku pelecehan seksual," tulis akun itu mengawali keterangan unggahannya.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Pihak fakultas pun membenarkan adanya dugaan pelecehan ini. Dia juga membenarkan bahwa korban merupakan mahasiswi baru.

"Ya, menurut informasinya (korban) itu adalah mahasiswa baru," kata Wakil Dekan III FBS UNM Azis saat dimintai konfirmasi detikSulsel, Kamis (8/12).

ADVERTISEMENT

Azis juga membenarkan bahwa terduga pelaku pelecehan merupakan petinggi di organisasi di fakultas, yakni ketua Dewan Mahasiswa (Dema) setingkat HMJ.

Baca selengkapnya di sini.

Simak juga 'LPSK: Mayoritas Pelaku Pelecehan Seksual Dihukum Ringan-Sedang':

[Gambas:Video 20detik]



(azh/idh)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads