Nama pertama yang dipastikan ditunjuk oleh Jokowi sebagai Wantimpres adalah politikus senior PDIP Sidharto Danusubroto.
"Iya benar," ujar Sidharto saat dimintai konfirmasi detikcom, Jumat (13/12/2019).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Selain itu, Habib Luthfi bin Yahya ditunjuk menjadi Wantimpres. Jokowi juga menunjuk pengusaha Dato Sri Tahir.
"Habib Luthfi, ada. Dan Tahir," kata Sidharto.
Halaman 2 dari 2
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini