"Harapan saya adalah agar koordinasi antar kementerian bisa berjalan lebih baik lagi. Sekarang sudah berjalan baik, saya minta jadi lebih baik lagi jadi tidak masing-masing jalan sendiri-sendiri," jelas Mendes Eko Putro Sandjojo di Lapangan Banteng, Jakarta, Jumat (30/8/2019).
"Pemerintah berikan dana desa. Dana desa itu masyarakat supaya melalui perwakilannya benar-benar menyarankan kepada desanya untuk menggunakan dana desa sesuai dengan kebutuhan yang mereka butuhkan, terutama di bidang ekonomi," imbuh Eko.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Jadi ini kan modal kecil-kecil cuma satu sampai sepuluh juta, tapi satu sampai sepuluh juta kalo nggak punya kan juga besar, nah program ini bantu memfasilitasi," tutupnya.
Untuk mengetahui informasi lainnya dari Kemendes PDTT, klik di sini. (prf/ega)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini