"Dasarnya ini ya? Saya malah bingung kesalahan saya di mana?" kata Aidul saat dikonfirmasi detikcom, Selasa (12/3/2019).
"Kalau soal kinerja sudah ada parameternya sesuai dengan RKP. Kalau soal Plt Sekjen terjadi bukan di era kepemimpinan saya, tapi kepemimpinan Dr Jaja Ahmad Jayus. Soal Pak Sumartoyo tanya saja ke yang bersangkutan," sambung Aidul.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Kalau itu tanya ke Komisi III DPR saja," ujar Aidul.
Aidul menjadi pimpinan KY penuh dramatis. Awalnya, ia tidak lolos seleksi. Tapi karena nama Harjono tidak disetujui DPR, nama Aidul lalu masuk dan lolos. Hingga akhirnya Aidul menjadi Ketua KY 2015-2018. Setelah itu, ia tidak terpilih lagi menjadi Ketua KY, digantikan Jaja Ahmad Jayus. Aidul saat ini menjabat sebagai komisioner KY. (asp/aan)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini