News York - Otoritas Imigrasi AS menangkap pemimpin aksi pro-Palestina di Columbia, Mahmoud Khalil pada Minggu (9/3). Penangkapan ini memicu demonstran di sejumlah tempat.
(/)
Foto News
Aktivis Pro-Palestina Ditangkap, Demonstrasi Pecah di AS
Senin, 17 Mar 2025 16:00 WIB
BAGIKAN
Para pengunjuk rasa berpawai menentang penahanan aktivis Palestina dan mahasiswa pascasarjana Universitas Columbia Mahmoud Khalil oleh ICE, selama protes di dekat Universitas Negeri Arizona (ASU) di Phoenix, Arizona, AS, 15 Maret 2025. REUTERS/Rebecca Noble.
BAGIKAN