Jakarta - Aksi Kamisan ke-847 digelar di depan Istana Merdeka, Jakarta, Kamis (16/1/2025). Selama 18 tahun, aksi Kamisan telah melewati empat presiden.
(/)
Foto News
Potret 18 Tahun Aksi Kamisan di Seberang Istana
Kamis, 16 Jan 2025 19:17 WIB
BAGIKAN
Massa Aktivis Jaringan Solidaritas Korban untuk Keadilan (JSKK) bersama Mahasiswa, Aktivis lintas Generasi dari sejumlah organisasi, mengikuti Aksi Kamisan, di depan Istana Merdeka, Jakarta, Kamis (16/1/2025).
BAGIKAN