Foto News

Potret Kehancuran Nabatieh Lebanon Usai Serangan Udara Israel

REUTERS/Mohammed Yassin - detikNews
Jumat, 18 Okt 2024 22:33 WIB
1 dari 5

Puing-puing dan sisa-sisa kantor pusat kota yang hancur di Nabatieh, kota besar di Lebanon selatan, memenuhi jalan-jalan setelah Israel melancarkan serangan udara terhadap gedung tersebut pada hari Rabu (16/10). Serangan itu menewaskan wali kota dan lima orang lainnya, serta seluruh gedung kantor pusat kota tersebut runtuh.

Lebanon - Kantor pusat kota Nabatieh di Lebanon hancur setelah serangan udara Israel. Serangan itu menewaskan wali kota dan lima orang lainnya.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork