Jakarta - Jaksa Kuntadi meraih penghargaan untuk kategori Jaksa Tangguh dalam Pemberatasan Korupsi. Begini momennya.
(/)
Adhyaksa Awards 2024
Kuntadi Raih Penghargaan Jaksa Tangguh Pemberatasan Korupsi Adhyaksa Awards 2024
Jumat, 05 Jul 2024 21:49 WIB
BAGIKAN
Direktur Penyidikan pada Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung Kuntadi menerima penghargaan Adhyaksa Awards 2024 kategori Jaksa Tangguh dalam Pemberantasan Korupsi.
BAGIKAN