Jakarta - Polisi menutup Jalan Medan Merdeka Barat arah Harmoni. Hal ini terkait adanya demo jelang pengumuman hasil sidang Mahkamah Konstitusi terkait Pilpres 2024.
(/)
Foto News
Jelang Sidang Putusan MK, Jalan Medan Merdeka Barat Arah Harmoni Ditutup
Senin, 22 Apr 2024 09:48 WIB
BAGIKAN
Massa akan menggelar demo jelang pengumuman hasil sidang Mahkamah Konstitusi di kawasan Monas, Jakarta Pusat, hari ini.
BAGIKAN