Mataram - Ramadan manjdi hikmah untuk berbagi dan lebih peduli antarsesama. Asosiasi Kontraktor Nasional (Askonas) menggelar Bakti Sosial di Yayasan Al-Qur'an An-Nahl NTB
(/)
Foto News
Baksos Ramadan untuk Yayasan Al-Quran An-Nahl
Selasa, 26 Mar 2024 07:14 WIB
BAGIKAN
Yayasan Al-Qur'an An-Nahl dijalankan atas keikhlasan para relawan, sehingga upaya membantu sekaligus dan meringankan beban dari Yayasan Al-Qur'an An-Nahl diharpakan memberi manfaat yang nyata.
BAGIKAN