Bali - Pemerintah Indonesia melalui Dirjen Kebudayaan Kemdikbudristek menggelar kegiatan pertukaran budaya bidang kuliner dengan Qatar. Seperti apa keseruannya?
(/)
Foto News
Mengenalkan Kebudayaan-Kuliner Tradisonal Bali ke Mancanegara
Selasa, 04 Jul 2023 16:40 WIB
BAGIKAN
Pertukaran kebudayaan Indonesia-Qatar itu dilakukan melalui program Culinary Journey yakni kegiatan dalam rangkaian program pertukaran budaya tahunan Qatar-Indonesia 2023 Year of Culture. Melalui Qatar-Indonesia 2023 Year of Culture masing-masing negara dapat lebih mempererat persaudaraan, menggali dan lebih memahami keunikan dan keragaman ini.
BAGIKAN