Konsisten Dukung Pentas Seni dan Budaya Indonesia Pecahkan Rekor MURI

Foto

Konsisten Dukung Pentas Seni dan Budaya Indonesia Pecahkan Rekor MURI

Dok. Djarum Fondation - detikNews
Rabu, 31 Mei 2023 17:08 WIB

Jakarta - Konsistensi Djarum Foundation untuk mendukung kesenian dan budaya Indonesia mendapat apresiasi MURI. Penganugerahan dilangsungkan di Balairung Kemenparekraf RI.

Konsisten Dukung Pentas Seni dan Budaya Indonesia Pecahkan Rekor MURI
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI Sandiaga Uno (kanan) menyerahkan piagam MURI kepada Program Director Bakti Budaya Djarum Foundation Renitasari Adrian di Jakarta, Selasa (30/5/2023).
Β 
Konsisten Dukung Pentas Seni dan Budaya Indonesia Pecahkan Rekor MURI
Bakti Budaya Djarum Foundation yang mendukung kesenian dan budaya Indonesia sejak 1992 dianugerahiΒ rekor sebagai perusahaan yang terbanyak mendukung pentas seni dan budaya.Β Selain memberikan dukungan dan menghadirkan berbagai pementasan menarik, Bakti Budaya Djarum Foundation juga memberikan ruang bagi beragam pementasan seni melalui ruang publik yang dimiliki.
Konsisten Dukung Pentas Seni dan Budaya Indonesia Pecahkan Rekor MURI
Penganugerahan ini dilangsungkan secara terbatas di Balairung Kemenparekraf RI, yang dihadiri oleh Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI Dr. H. Sandiaga Salahuddin Uno, B.B.A., M.B.A, Ketua Umum MURI Jaya Suprana, Direktur Utama MURI Aylawati Sarwono selaku dan masih banyak lagi.Β 
Konsisten Dukung Pentas Seni dan Budaya Indonesia Pecahkan Rekor MURI
Konsisten Dukung Pentas Seni dan Budaya Indonesia Pecahkan Rekor MURI
Konsisten Dukung Pentas Seni dan Budaya Indonesia Pecahkan Rekor MURI


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads