Potret Desa yang Terancam Hilang di Karawang

Foto

Potret Desa yang Terancam Hilang di Karawang

Pradita Utama - detikNews
Minggu, 13 Nov 2022 07:01 WIB

Jakarta - Rob yang terjadi di utara pulau Jawa juga mengancam Desa Cemara Jaya, Cibuaya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat. Daerah pesisir ini terancam hilang imbas Abrasi.

Imbas Rob yang terjadi di utara pulau Jawa juga mengancam Desa Cemara Jaya, Kecamatan Cibuaya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat di pesisir Karawang ini terancam hilang karena Abrasi Pantainya.
Sedikitnya 360 kepala keluarga terdampak abrasi pantai di Desa Cemara Jaya, Karawang. Abrasi di desa ini terbilangΒ cukup parah, karena telah menghancurkan ratusan rumah warga dan tempat usaha di kawasan itu. Karena dulunya Pantai Cemara Jaya ini adalah destinasi favorit bagi warga untuk berwisata.Β Salah satu SD Cemara Jaya 2Β juga terimbasΒ abrasi pantai karena letaknyaΒ di bibir pantai yang hanya berjarak 5 mete.
Imbas Rob yang terjadi di utara pulau Jawa juga mengancam Desa Cemara Jaya, Kecamatan Cibuaya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat di pesisir Karawang ini terancam hilang karena Abrasi Pantainya.
Desa yang berpenduduk sekitar 5.000 orang itu juga menggambarkan eratnya toleransi dan kerukunan antar umat beragama. Dimana warga dengan latar belakang agama dan budaya berbeda, hidup nyaman berdampingan. Terlihat Sarmat (75) seorang Muslim yang telah menjaga kelenteng Dewi Kwan Im itu selama puluhan tahunΒ selalu was wasΒ akan abrasi yang menerjang kelenteng tersebut.
Imbas Rob yang terjadi di utara pulau Jawa juga mengancam Desa Cemara Jaya, Kecamatan Cibuaya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat di pesisir Karawang ini terancam hilang karena Abrasi Pantainya.
Menurut warga, ada tiga dusun yang masih terus menerus diterjang gelombangΒ yakni Dusun Pisangan, Cemara II, dan Cemara I Utara. Hantaman gelombang pasang terparah itu terjadi pada 2016 silam. Waktu itu, air laut masuk ke rumah warga hingga paha orang dewasa. Tak sedikit juga banyak rumah yang roboh.Β 
Imbas Rob yang terjadi di utara pulau Jawa juga mengancam Desa Cemara Jaya, Kecamatan Cibuaya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat di pesisir Karawang ini terancam hilang karena Abrasi Pantainya.
Salah satu warga memperlihatkan kondisi pantai Cemara Jaya yang dulunya nyaman dengan hamparan pasir yang luas namun kini luluh lantak dengan terjangan ombak atau rob di bibir pantai. Fenomena abrasi yang menyingkap desa Cemara Jaya Karawang itu seperti lenyap terkikis dan ditelan lautan bagaikan kisah Atlantis.
Imbas Rob yang terjadi di utara pulau Jawa juga mengancam Desa Cemara Jaya, Kecamatan Cibuaya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat di pesisir Karawang ini terancam hilang karena Abrasi Pantainya.
Kini semua sirnaΒ tatkalaΒ di tahun 2006 awal abrasi mulai datang dan perlahan mengancam warga yang tinggal di desa itu. Tapi banyak wargaΒ yang belum menyadariΒ akan ancaman itu. Dan baru tersadar saat abrasiΒ menghancurkan segala sesuatu yang ada di bibir pantai seperti rumah, jalan, dan semuanya.
Imbas Rob yang terjadi di utara pulau Jawa juga mengancam Desa Cemara Jaya, Kecamatan Cibuaya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat di pesisir Karawang ini terancam hilang karena Abrasi Pantainya.
Beberapa warga yang tersisa di desa itu kini masih bertahan dengan membuat benteng pertahanan terakhir yaitu karung pasir yang disusun tepat di depan rumah. Tetapi benteng itu sering juga tidak mampu menahan hempasan gelombang air pasang.
Imbas Rob yang terjadi di utara pulau Jawa juga mengancam Desa Cemara Jaya, Kecamatan Cibuaya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat di pesisir Karawang ini terancam hilang karena Abrasi Pantainya.
Terlihat warga berdiri di antara bangunan rumah yang telah hancur akibar gelombang air pasang abrasi pantai. Warga diΒ desa Cemara Jaya ini harus siap untuk mandiri bertahan melawan ganasnya abrasi pantai di kawasan itu.Β Tak sedikit pemukiman warga yang sudah hancurΒ ataupun yang tinggal menunggu hancur pada waktunya.Β 
Imbas Rob yang terjadi di utara pulau Jawa juga mengancam Desa Cemara Jaya, Kecamatan Cibuaya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat di pesisir Karawang ini terancam hilang karena Abrasi Pantainya.
Jauh sebelum terjadi abrasi, jarak permukiman ini ke bibir pantai bisa mencapai 1 kilometer lebih. Imbas abrasi,Β kini jarak tersebut hanya sejengkal tangan, bahkan kiniΒ lidah gelombang sudah menyentuh tembok rumah-rumah yang masih tersisa.
Imbas Rob yang terjadi di utara pulau Jawa juga mengancam Desa Cemara Jaya, Kecamatan Cibuaya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat di pesisir Karawang ini terancam hilang karena Abrasi Pantainya.
Pihak Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) akhirnya harus turun tangan juga untuk membangun sabuk pemecah gelombang di sekitar bibir pantai sepanjang 3,3 kilometer. Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan PermukimanΒ juga sudah berjanjiΒ merelokasi 371 kepala keluarga (KK) di tiga dusun di Desa Cemara Jaya yang rumahnya hancurΒ akibat abrasi pantai.
Imbas Rob yang terjadi di utara pulau Jawa juga mengancam Desa Cemara Jaya, Kecamatan Cibuaya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat di pesisir Karawang ini terancam hilang karena Abrasi Pantainya.
Potret warga berpose di depan rumah bantuan yang telah direlokasi oleh Pemkab Karawang. Mereka mengaku telah tinggal di rumah relokasi dengan luas 8X6 meter per kapling ituΒ sejak 6 bulan yang lalu. Dan harapannya semua warga yang terdampak abrasi di Desa Cemara Jaya dapat segera direlokasi di rumah itu.
Imbas Rob yang terjadi di utara pulau Jawa juga mengancam Desa Cemara Jaya, Kecamatan Cibuaya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat di pesisir Karawang ini terancam hilang karena Abrasi Pantainya.
Sebanyak 299 rumah akan dibangun dilokasi itu dan ditargetkan akan segera rampung semua pada tahun 2023 mendatang.Β Sejak tahun 2007, pihaknya mengungkap sudah ada 328 rumah warga yang rusak akibat tanahnya akibat abrasi. Selain rumah, ada lebih dari 100 warung yang sudah habis, karena mengingat awal tahun 2003 Pantai Pisangan di Cemarajaya ini juga sempat jadi tempat wisata yang cukup besar di Karawang.
Potret Desa yang Terancam Hilang di Karawang
Potret Desa yang Terancam Hilang di Karawang
Potret Desa yang Terancam Hilang di Karawang
Potret Desa yang Terancam Hilang di Karawang
Potret Desa yang Terancam Hilang di Karawang
Potret Desa yang Terancam Hilang di Karawang
Potret Desa yang Terancam Hilang di Karawang
Potret Desa yang Terancam Hilang di Karawang
Potret Desa yang Terancam Hilang di Karawang
Potret Desa yang Terancam Hilang di Karawang
Potret Desa yang Terancam Hilang di Karawang


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads