Foto News

Momen Bagi-bagi Tanaman Ganja Gratis di Thailand

Lauren DeCicca/GettyImages - detikNews
Selasa, 14 Jun 2022 06:07 WIB
1 dari 6

Seorang pria mengenakan setelan mariyuana berdiri dengan tanaman ganja dewasa di pameran legalisasi ganja, Jumat, (10/6/2022), di Buriram, Thailand. Thailand meluncurkan kampanye untuk memberikan 1 juta tanaman ganja gratis. Pemerintah mengumumkan dibolehkannya penanaman ganja untuk tujuan komersial, tapi bukan untuk mabuk dan memperingatkan bahwa mereka masih bisa melanggar hukum.

Thailand - Pemerintah Thailand membagikan ganja gratis usai melegalkan tanaman tersebut. Tapi tanaman itu hanya diperbolehkan untuk medis dan kuliner, bukan untuk mabuk.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork