Bogor - Jalur pedestrian Sistem Satu Arah di kawasan Kebun Raya Bogor ditutup. Penutupan itu untuk menekan mobilitas warga yang berpotensi terjadinya penularan Corona.
Foto
Tekan Mobilitas Warga, Jalur Pedestrian SSA Bogor Ditutup
Sabtu, 05 Feb 2022 21:43 WIB