Jakarta - Bukti kepedulian lingkungan perusahaan ini dituangkan dalam bentuk pembuatan instalasi hidroponik di lingkungan Yayasan Pita Kuning. Ini potretnya.
(/)
Foto News
Sikapi Keterbatasan Ruang dengan Hidroponik
Rabu, 01 Sep 2021 10:55 WIB
BAGIKAN
Hidroponik adalah salah satu metode dalam budidaya menanam dengan memanfaatkan air tanpa menggunakan media tanah dengan menekankan pada pemenuhan kebutuhan hara nutrisi bagi tanaman. Kebutuhan air pada hidroponik lebih sedikit daripada kebutuhan air pada budidaya dengan tanah.
BAGIKAN