Foto News

Kemeriahan Lomba 17an yang Diikuti Penyandang Disabilitas

Dian Utoro Aji - detikNews
Jumat, 13 Agu 2021 15:28 WIB
1 dari 6
Puluhan penyandang disabilitas sensorik netra di Panti Pelayanan Sosial Disabilitas Sensorik Netra Pendowo, Kudus, Jawa Tengah mengikuti perlombaan menyambut HUT ke-76 Kemerdekaan Indonesia, Jumat (13/8).
Kudus - Puluhan penyandang disabilitas sensorik netra di Kudus, Jateng, mengikuti perlombaan HUT RI. Para penyandang disabilitas itu terlihat gembira. Meriah !


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork