Garut - Kelompok preman Dadang 'Buaya' Cs menyerang markas Koramil dan Polsek Pameungpeuk Garut. Dadang akhirnya ditangkap petugas gabungan.
(/)
Foto News
Dadang 'Buaya' yang Serang Markas TNI-Polri di Garut Dibekuk
Sabtu, 29 Mei 2021 16:28 WIB
BAGIKAN
Dadang ditangkap Jumat (28/5) kemarin. Informasi yang dihimpun, Dadang diamankan petugas gabungan dari TNI-Polri di rumahnya yang berada di Kecamatan Cibalong.
BAGIKAN