Surabaya - Kebakaran landa asrama korem di Surabaya. Meski bagian bangunan asrama itu hangus terbakar, Al-Quran yang ada di dalam asrama itu tetap utuh. Berikut potretnya.
Foto
Penampakan Al-Quran yang Tetap Utuh Saat Asrama Korem Ludes Terbakar
Minggu, 01 Mar 2020 13:24 WIB
