Jakarta - Korea Selatan terbangkan pesawat untuk evakuasi warganya dari Wuhan. Usai dievakuasi mereka nantinya juga akan dikarantina guna cegah penyebaran virus corona.
Foto
Giliran Korea Selatan Evakuasi Warga dari Wuhan
Jumat, 31 Jan 2020 10:40 WIB
