Selasa 12 November 2019, 12:41 WIB
Foto News
Melihat Lebih Dekat Pesawat Angkut AU Inggris A400M
Jakarta detikNews - Pesawat angkut multifungsi milik Angkatan Udara Inggris, A400M mengunjungi Indonesia. Saat ini pesawat tersebut sudah mendarat di Bandara Halim Perdanakusuma.
Pesawat The Royal Air Force atau RAF A400M telah mendarat di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Selasa (12/11/2019).