Jembatan Gantung Putus, Dua Desa di Aceh Kini Terpisah

Foto

Jembatan Gantung Putus, Dua Desa di Aceh Kini Terpisah

Antara Foto - detikNews
Jumat, 14 Des 2018 09:59 WIB

Jakarta - Sebuah jembatan gantung yang menghubungan dua desa di Aceh putus. Jembatan tersebut putus akibat penahan jembatan roboh terkikis air.

Jembatan gantung penghubung Desa Meunuang Kinco dengan Desa Alue Keumang roboh akibat terkikis air di Kecamatan Pante Ceureumen, Aceh Barat, Aceh, Kamis (13/12/2018). ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas.
Seorang warga memperhatikan jembatan gantung penghubung Desa Meunuang Kinco dengan Desa Alue Keumang yang putus. ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas.
Jembatan gantung penghubung desa yang selesai dibangun pada akhir 2015 tersebut putus akibat penahan jembatan roboh terkikis air. ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas.
Jembatan Gantung Putus, Dua Desa di Aceh Kini Terpisah
Jembatan Gantung Putus, Dua Desa di Aceh Kini Terpisah
Jembatan Gantung Putus, Dua Desa di Aceh Kini Terpisah


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads