Jakarta - Calon Gubernur Sulawesi Tenggara (cagub Sultra) Asrun kembali diperiksa KPK, Rabu (18/4/2018). Asrun diperiksa terkait kasus suap yang menjeratnya.
Foto
Cagub Sultra Jalani Pemeriksaan Lanjutan di KPK
Rabu, 18 Apr 2018 18:06 WIB

Jakarta - Calon Gubernur Sulawesi Tenggara (cagub Sultra) Asrun kembali diperiksa KPK, Rabu (18/4/2018). Asrun diperiksa terkait kasus suap yang menjeratnya.