18 Tahun Tak Pulang, Tangis Haru TKW Pecah saat Bertemu Keluarga

Foto

18 Tahun Tak Pulang, Tangis Haru TKW Pecah saat Bertemu Keluarga

Arbi Anugrah - detikNews
Kamis, 12 Apr 2018 14:06 WIB

Jakarta - 18 tahun tidak pulang, TKW asal Cilacap, Jawa Tengah akhirnya bisa bertemu dengan keluarganya. Tangis haru mewarnai pertemuan tersebut.

Begini momen haru saat Parinah, TKW asal Cilacap, Jawa Tengah, saat bertemu dengan keluarganya, Kamis (12/4/2018).
Nurhamdan (29), satu dari tiga anak yang selama ini tidak pernah bertemu menyambutnya dengan pelukan serta berusaha membasuh kaki ibunya.
Berulangkali Parinah tak henti-hentinya memeluk anak-anaknya yang dia tinggalkan ketika kecil. Selain ketiga anaknya Sunarti (36), Parsim (33) dan Nurhamdan (29). Parinah juga bertemu dengan cucunya yang selama ini belum pernah dia lihat.
Sementara menurut Koordinator P4TKI Cilacap, Ervi Kusumasari mengatakan jika Pemerintah Kemlu dan BNP akan berusaha memperjuangkan hak hak dari Parinah.
Berdasarkan informasi dari anak Parinah saat akan berangkat di tahun 1999 ke Arab Saudi, Parinah berangkat melalui PT PT Afrida Duta.
18 Tahun Tak Pulang, Tangis Haru TKW Pecah saat Bertemu Keluarga
18 Tahun Tak Pulang, Tangis Haru TKW Pecah saat Bertemu Keluarga
18 Tahun Tak Pulang, Tangis Haru TKW Pecah saat Bertemu Keluarga
18 Tahun Tak Pulang, Tangis Haru TKW Pecah saat Bertemu Keluarga
18 Tahun Tak Pulang, Tangis Haru TKW Pecah saat Bertemu Keluarga


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads