Jakarta - Andi Narogong menjalani sidang vonis di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Kamis (21/12). Andi divonis 8 tahun penjara dalam kasus korupsi proyek e-KTP.
Foto
Terbukti Korupsi, Andi Narogong Diganjar 8 Tahun Penjara
Kamis, 21 Des 2017 17:10 WIB
