Jakarta - Hakim tunggal R Iim Nurohim memutuskan permohonan praperadilan Wali Kota Batu Nonaktif Eddy Rumpoko ditolak. Penangkapan Eddy dinyatakan hakim sesuai prosedur.
Foto
Hakim Tolak Gugatan Praperadilan Wali Kota Batu Nonaktif
Selasa, 21 Nov 2017 20:12 WIB
