Novanto dan Mereka yang Kalahkan KPK di Praperadilan

Foto

Novanto dan Mereka yang Kalahkan KPK di Praperadilan

Dok. detikcom - detikNews
Jumat, 29 Sep 2017 17:48 WIB

Jakarta - Setya Novanto menambah daftar panjang pejabat negara yang dibatalkan status tersangkanya melalui proses praperadilan. Siapa aja?

Penetapan status tersangka mantan Wali Kota Makassar Ilham Arief Sirajuddin dianggap tidak sah. KPK dianggap tidak dapat menunjukkan bukti perjanjian kerja sama rehabilitasi operasi dan pemeliharaan instalasi pengolahan minum Panaikang (Foto: Rachman Haryanto)
Hanya saja Ilham kemudian kembali ditetapkan sebagai tersangka dengan sprindik baru. Ilham ditetapkan sebagai tersangka di kasus dugaan korupsi PDAM Makassar 2006-2012. (Foto: Rachman Haryanto)
Jenderal Budi Gunawan (BG) yang kala itu menjabat sebagai Wakapolri mengajukan praperadilan atas status tersangka yang diperolehnya. (Foto: Lamhot Aritonang)
Gugatan praperadilan BG dikabulkan oleh hakim tunggal Sarpin Rizaldi pada Februari 2015. (Foto: Lamhot Aritonang)
Hakim PN Jaksel yang menyidangkan praperadilan Hadi Purnomo menyatakan status tersangka mantan Dirjen Pajak itu tidak sah.Β  (Foto: Rachman Haryanto)
Putusan praperadilan Hadi itu dibacakan pada Mei 2015. Haswandi menjadi hakim tunggal yang membebaskan Hadi Purnomo.Β  (Foto: Grandyos Zafna)
Status tersangka Ketua DPR Setya Novanto dinyatakan tidak sah oleh hakim tunggal Cepi Iskandar. (Foto: Lamhot Aritonang)
Cepi menilai penetapan tersangka harus dilakukan di akhir tahap penyidikan suatu perkara. Hal itu harus dilakukan untuk menjaga harkat dan martabat seseorang (Foto: Lamhot Aritonang)
Kekalahan KPK berikutnya dari tersangka korupsi adalah saat status tersangka Bupati Nganjuk Taufiqurrahman digugurkan PN Jaksel.Β  (Foto: Gedung baru KPK (Dhani-detikcom))
Sebelumnya Taufiq terjerat kasus di 5 proyek yang terjadi pada 2009. Ia ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK pada 6 Desember lalu. (Foto: Gedung baru KPK (Dhani-detikcom))
Novanto dan Mereka yang Kalahkan KPK di Praperadilan
Novanto dan Mereka yang Kalahkan KPK di Praperadilan
Novanto dan Mereka yang Kalahkan KPK di Praperadilan
Novanto dan Mereka yang Kalahkan KPK di Praperadilan
Novanto dan Mereka yang Kalahkan KPK di Praperadilan
Novanto dan Mereka yang Kalahkan KPK di Praperadilan
Novanto dan Mereka yang Kalahkan KPK di Praperadilan
Novanto dan Mereka yang Kalahkan KPK di Praperadilan
Novanto dan Mereka yang Kalahkan KPK di Praperadilan
Novanto dan Mereka yang Kalahkan KPK di Praperadilan


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads