-
Mal Tebet Green yang berada di JL Letjen MT Haryono, Jakarta minggu lalu disegel oleh petugas karena menunggak membayar pajak selama 4 tahun sebanyak Rp 1,8 miliar. Hari ini mal tersebut kembali didatangi petugas Dinas Penataan Kota untuk dicek status bangunannya.