-
KPK menahan tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan alquran dan laboratorium komputer Madrasah Tsanawiyah di Kementerian Agama, Ahmad Jauhari. Ahmad Jauhari ditahan di rumah tahanan Salemba, Jumat (25/10/2013).
Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.