Penjelasan BMKG soal Gempa M 5,6 Cianjur

Highlight Breaking News

Penjelasan BMKG soal Gempa M 5,6 Cianjur

detikTV, dtv - detikNews
Senin, 21 Nov 2022 15:25 WIB
Jakarta - Gempa bumi berkekuatan M 5,6 menerjang wilayah Cianjur, Jawa Barat, Senin (21/11) siang ini. Guncangan kuat terasa hingga wilayah Jabodetabek.

Menurut Kepala BMKG Dwikorita Karnawati penyebab gempa ini diduga karena pergerakan sesar Cimandiri. Dwikorita pun mengimbau masyarakat untuk keluar gedung untuk jaga-jaga jika ada gempa susulan.

"Kami mohon sebaiknya segera keluar dulu menunggu karena kemungkinan ada gempa susulan,' ujar Dwikorita di Gedung DPR RI, Senin (21/11). (gra/gra)

Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads