Video 20Detik

Momen Wapres Ma'ruf Amin Nobar Laga Indonesia Vs Singapura

detikTV, Bagus Putra Laksana - detikNews
Minggu, 26 Des 2021 17:48 WIB
Jakarta -

Wakil Presiden Ma'ruf Amin turut menyaksikan laga Indonesia Vs Singapura di semifinal Piala AFF. Ditemani istri hingga cucu, Ma'ruf terlihat antusias melihat timnas Indonesia berlaga.

Kegiatan nobar tersebut digelar di kediaman pribadi Wapres Ma'ruf di Tanara, Serang, Banten, Sabtu (25/12).

Ma'ruf semringah dan bertepuk tangan kala Indonesia berhasil mencetak gol. Sementara itu, yang lainnya berjingkrak-jingkrak menyambut gol Indonesia.




(rhm/rhm)
Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

Foto

detikNetwork