Ogah Diputar Balik, Pengendara Pelat B Ini Maki Petugas di Sukabumi

Video 20Detik

Ogah Diputar Balik, Pengendara Pelat B Ini Maki Petugas di Sukabumi

detikTV, dtv - detikNews
Sabtu, 15 Mei 2021 17:18 WIB
Jakarta -

Beredar video pengendara mobil marah dan maki petugas di pos penyekatan Bogor-Sukabumi. Diketahui mobil pengendara tersebut berpelat B.

Sebuah rekaman video berdurasi 23 detik viral di aplikasi perpesanan. Dalam video tersebut terlihat seorang pria berkacamata dan seorang perempuan terlihat marah karena ogah diputarbalik

Kapolres Sukabumi AKBP Lukman Syarif membenarkan informasi tersebut.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

"Memang perintahnya begitu, tempat wisata kita sekat karena sudah overload disini. Anggota kita juga sudah bagus dengan tegas dan bersikap tidak berlebihan," kata Lukman kepada detikcom, Sabtu (15/5/2021).

"Lokasinya di perbatasan benda, kejadian pagi tadi. Dia tidak mau kita putar balik, petugas sudah meminta baik-baik," jelas Lukman.

(/)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads