Highlight Breaking News

Effendi Simbolon Menyusul Isu Disharmoni 2 Jenderal TNI

dtv - detikNews
Rabu, 14 Sep 2022 10:59 WIB
Jakarta - Anggota Komisi I DPR Fraksi PDIP Effendi Simbolon akan melakukan jumpa pers terkait pernyataannya yang menyebut 'TNI seperti gerombolan'. Hal ini menuai protes dari prajurit TNI di sejumlah daerah.

Effendi akan menyampaikan keterangannya sekitar pukul 11.00 WIB di gedung Nusantara 1, ruang Fraksi PDIP DPR RI, Senayan, Jakarta. Effendi bakal didampingi Ketua Fraksi PDIP Utut Adianto.

Buntut pernyataan tersebut, Effendi telah dilaporkan ke MKD DPR RI lantaran dinilai melanggar kode etik DPR.


(alj/)

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

Foto

detikNetwork