Brigjen Idham Aziz Jabat Kadiv Propam Polri

Brigjen Idham Aziz Jabat Kadiv Propam Polri

Idham Kholid - detikNews
Jumat, 23 Sep 2016 21:52 WIB
Brigjen Idham Aziz Jabat Kadiv Propam Polri
Foto: Gedung Mabes Polri (Rengga Sancaya/detikfoto)
Jakarta - Mabes Polri sudah menunjuk 'penjaga' etika Polri atau Kadiv Propam baru. Posisi ini sebelumnya dijabat Irjen M Iriawan yang sudah pindah tugas menjadi Kapolda Metro Jaya.

Dalam telegram Kapolri bernomor ST 2325/IX/2016 tertanggal Jumat (23/9/2016), posisi Kadiv Propam dijabat Brigjen Idham Aziz

Idham sebelumnya menjabat sebagai Itwasum di Irwil II Polri. Idham Aziz akan segera menempati posisi baru sebagai Kadiv Propam.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Hingga berita ini diturunkan belum ada keterangan dari Mabes Polri.

(dra/miq)



Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads