"Kami terima laporan masuk jam 18.40 WIB, 11 unit sudah diluncurkan," kata Kepala Seksi Operasi Suku Dinas Pemadam Kebaran Jakarta Timur, Gatot Sulaiman kepada detikcom, Rabu (20/7/2016).
Rumah yang terbakar berada di dekat RS Budhi Asih, Cawang , Jakarta Timur. Hingga pukul 19.10 WIB, petugas masih terus berusaha memadamkan korban api. Belum diketahui penyebab kebakaran tersebut.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT