Berdasarkan pantauan CCTV pelabuhan Merak di website ASDP, Kamis (15/7/2015), tidak ada penumpukan kendaraan di pelabuhan penghubung Pulau Jawa dengan Sumatera ini.
Sedangkan di pintu masuk penumpang, kondisinya terlihat ramai. Tetapi masih tergolong normal dan tidak terlihat penumpukan yang signifikan.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT











































