Detik Sore
Video: Daya Tarik Floating Market Lembang di Libur Nataru
Jumat, 02 Jan 2026 19:08 WIB
Menyambut tahun yang baru, detikSore akan mamantau kondisi tempat wisata yang ramai di Jawa Barat. Tepatnya, di kawasan wisata Lembang, Kabupaten Bandung Barat yang tengah dipadati wisatawan dari berbagai daerah. Tak hanya kawasan Lembang, The Great Asia Africa, Farmhouse, Floating Market, dan Lembang Park and Zoo juga didatangi banyak pelancong.
Seperti apa kepadatan di kawasan wisata Lembang? Objek wisata apa yang paling ramai dikunjungi? bersama jurnalis detikJabar, simak laporan lengkapnya dalam Berita Nusantara.











































