Video: SBY Pamerkan Lukisan Terbaru di ITB, Begini Wujudnya

detikUpdate

Video: SBY Pamerkan Lukisan Terbaru di ITB, Begini Wujudnya

Nur Khansa Ranawati - detikNews
Rabu, 08 Okt 2025 17:02 WIB

Presiden ke-6 RI, Susilo Bambang Yudhoyono, memamerkan karya seni lukis terbarunya di kampus Institut Teknologi Bandung (ITB), Rabu (8/10).

Dalam momen tersebut, SBY menjelaskan makna di balik lukisan berjudul "Tangkuban Perahu: The Legend and The Beauty".

Embed Video



Hide Ads