Video: Tingkah WNI di Jepang Disorot: Dari Perampokan sampai Geng TKI

detikUpdate

Video: Tingkah WNI di Jepang Disorot: Dari Perampokan sampai Geng TKI

Tri Aljumanto - detikNews
Kamis, 10 Jul 2025 18:52 WIB

detikers, kamu tahu nggak WNI yang di Jepang lagi dapat sorotan. Gara-gara banyak kasus WNI yang bikin resah warga Jepang. Kasus yang terbaru ada WNI overstayer terlibat perampokan di Ibaraki. Belum lagi video WNI yang viral banget itu?

Image kita orang Indonesia di sana pelan-pelan kena. Padahal banyak juga lho WNI yang kerja keras, taat aturan, dan sukses berkarier.

Nggak semua kebiasaan di tempat kita cocok dibawa ke tempat lain. Dan gak semua ‘bebas’ berarti boleh seenaknya. Tinggal di luar negeri bukan cuma soal cari uang, tapi juga belajar jadi manusia yang bisa menyesuaikan diri.

Simak berita video lainnya di sini!

Embed Video


Hide Ads