Kecewa Layanan DPM Vespa Jatinegara

Suara Pembaca

Kecewa Layanan DPM Vespa Jatinegara

Andi - detikNews
Selasa, 24 Nov 2020 16:51 WIB
Keluhan

Saya membeli motor Vespa secara tunai dan unit sampai tanggal 13 Agustus 2020. Sebelumnya sales menjanjikan STNK akan diterima dalam waktu 45 hari kerja. Tetapi setelah menunggu selama 45 hari, saya tidak mendapat update perihal STNK tersebut.

Oleh karena itu saya menghubungi dealer untuk bertanya dan dijanjikan akan dikabari. Setelah menunggu cukup lama, saya dikabari kalau STNK belum jadi dengan berbagai alasan dan menunggu di awal November.

Tetapi sampai hari ini, saya hanya dijanjikan akan diupdate. Ternyata harga motor vespa yang lumayan mahal, tidak menjamin layanan memuaskan. Mohon kepada Piaggio Indonesia bisa memperhatikan konsumen yang dirugikan. Terima kasih.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT


Andi
08179990023



Keluhan diatas belum ditanggapi oleh pihak terkait

(wwn/wwn)
Hoegeng Awards 2025
Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini
Selengkapnya
Kirimkan keluhan atau tanggapan Anda yang berkaitan dengan pelayanan publik. Redaksi detikcom mengutamakan surat yang ditulis dengan baik dan disertai dengan identitas yang jelas. Klik disini untuk kirimkan keluhan atau tanggapan anda.



Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads