Keluhan
Suami saya melakukan pembelian ponsel Oppo A39 di akulaku.com dan sudah membayar uang muka sejumlah Rp 269.000 sejak tanggal 25 Mei 2017.Tetapi sampai saat ini pesanan tersebut belum kami terima, padahal tagihan untuk transaksi tersebut sudah ada. Keterangan di aplikasi akulaku adalah menunggu kabar merchant.
Kami sudah mencoba menelepon call centre akulaku, namun selalu sibuk dan email yang kami kirimkan juga belum mendapatkan balasan. Mohon dengan sangat tanggungjawab dari akulaku, terima kasih.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Anih
anihardiyanih@gmail.com
082213381400
Keluhan diatas belum ditanggapi oleh pihak terkait
(wwn/wwn)
Kirimkan keluhan atau tanggapan Anda yang berkaitan dengan pelayanan publik. Redaksi detikcom mengutamakan surat yang ditulis dengan baik dan disertai dengan identitas yang jelas. Klik disini untuk kirimkan keluhan atau tanggapan anda.











































