Layanan Telepon dan Internet Mati, Penanganan Lama

Suara Pembaca

Layanan Telepon dan Internet Mati, Penanganan Lama

Andy - detikNews
Senin, 20 Feb 2017 15:09 WIB
Keluhan
Sore hari tanggal 17 Februari 2017, layanan internet, telepon dan UseeTV di rumah saya tidak berfungsi. Kami langsung menghubungi Telkom 147 untuk melaporkan Gangguan tersebut.

Dari laporan tersebut, kami hanya dapat menunggu perbaikannya. Dan pada keesokan harinya, kami menerima SMS pemberitahuan bahwa laporan kami baru akan diproses tanggal 21 Feb 2017.

Kami merasa kecewa karena dalam beberapa hari tidak dapat menikmati layanan tersebut sampai dengan dilakukannya perbaikan. Padahal kami tidak pernah menunggak pembayaran. Mohon solusinya! terima kasih.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT


Andy
kurniawan@autopaintmobilindo.com
0817555888

Keluhan diatas belum ditanggapi oleh pihak terkait

(wwn/wwn)
Kirimkan keluhan atau tanggapan Anda yang berkaitan dengan pelayanan publik. Redaksi detikcom mengutamakan surat yang ditulis dengan baik dan disertai dengan identitas yang jelas. Klik disini untuk kirimkan keluhan atau tanggapan anda.



Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads